Seputarburungkicau.com – Cadul Bird Club, sebutan ini mungkin sudah tidak asing lagi terdengar namanya bagi kicau mania Lampung, khusus nya wilayah Lampung Timur. Di Karenakan Bird Club ini sering kali mendulang prestasi yang sangat membanggakan dan bisa dibilang sangat luar biasa berkat amunisnya yang moncer dan kekompakan yang mereka tunjukan.
Di beberapa event Lintas EO atau penjurian yang ada di lampung timur rata-rata amunisi mereka berhasil moncer dan berhasil meraih juara umum BC. Bahkan minggu lalu (16/2) Lomba Burung Berkicau yang bertajuk AL HIKMAH CUP dapat dilalui Cadul BC dengan prestasi yang cukup baik dan berhasil meraih juara umum BC.
Berikut dibawah ini beberapa dokumentasi Cadul BC yang berhasil meraih Juara Umum BC di beberapa event atau EO yang ada di wilayah Lampung Timur:








Cadul BC yang mempunyai slogan khas “Silaturahmi Tanpa Batas” akan tetap kembali berlaga di even-even penting selanjtunya.
Salam Kicau Mania,,, Bravo Cadul BC”